09 Oktober 2009

Korban Tewas Gempa Sumbar Capai 748 Orang

By Republika Newsroom
Kamis, 08 Oktober 2009 pukul 21:47:00

PADANG-- Jumlah korban tewas yang telah ditemukan akibat gempa 7,6 SR di Sumatra Barat (Sumbar) terus bertambah hingga Kamis pukul 20.00 Wib telah mencapai sebanyak 748 orang yang meninggal dunia.

Korban tewas terbanyak yang telah terdata di temukan Kota Padang mencapai 341 orang dan di Kabupaten Padang Pariaman 309 orang, demikian data Sarkorlat Penanggulangan Bencana Sumbar di Padang, Kamis malam. ant/kpo

Berikut rincian korban dan kerusakan yang telah terdata;

1. Korban tewas : 748 orang
2. Korban luka berat : 867 orang
3. Korban luka ringan : 1.374 orang
4. Warga hilang : 242 orang
5. Rumah rusak berat : 122.964 unit
6. Rumah rusak sedang : 58.457 unit
7. Rumah rusak ringan : 59.186 unit

Korban tewas yang telah terdata dengan rincian ;

1. Kota Padang : 309 korban tewas
2. Kabupaten Padang Pariaman : 341 korban tewas
3. Kota Pariaman : 37 korban tewas
4. Kabupaten Pesisir Selatan : 11 korban tewas
5. Kota Solok : 3 korban tewas
6. Kabupaten Agam : 32 korban tewas
7. Kabupaten Pasaman Barat : 3 korban tewas.

http://republika.co.id/berita/81161/Korban_Tewas_Gempa_Sumbar_Capai_748_Orang



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

trims telah berbagi apapun, mungkin saya yang salah dan anda yang lebih mengerti, jangan sungkan untuk mengkritik saya...oke !

Greenpeace SEA-Indonesia
Racikan Obat Herbal
CAMPAKA KAROMAH Khusus Untuk Direbus/Godogan, Insyaallah Dapat Menyembuhkan Penyakit Yang Anda Derita.

Formulator : Deddy kermit madjmoe
Hotline: 081324300415
Jl. Buyut Roda Gg.Polos No.84 Ciledug Cirebon Jawa Barat 45188

Pasien TIDAK MAMPU dan KURANG MAMPU Jangan TAKUT Untuk Berobat Pada Kami....!!!! Kami Tetap akan melayaninya.